AKHLAK WANITA TARIM HADHRAMAUT KETIKA MEMASAK


AKHLAK WANITA TARREM KETIKA MEMASAK
Hubabah Ummu Al muqaddam berkata :

"Wanita Tarim ketika memasak mereka selalu berdzikir bersholawat dan melantunkan ayat suci Alquran karena ingin meneladani Sayyidah Fatimah Az-Zahra Ra Dahulu ketika memasak menggiling gandum Sayyidah Fatimah Az-Zahra Ra suka melantunkan ayat suci Al Qur'an dan Beliau berkata ada tiga hal yang aku cintai didunia ketiga hal itu adalah membaca Alquran memandang wajah Rasulullah dan berinfak dijalan Allah Subhanahu Wa Ta'ala"

Salman Al-Farisi sahabat besar Rasulullah Saw meriwayatkan bahwa ia pernah mendapat perintah dari Rasulullah Saw untuk mengerjakan sesuatu di rumah Sayyidah Fatimah Az-Zahra saya meminta izin untuk masuk saat itu saya melihat Sayyidah Fatimah Az-Zahra Tengah menggiling gandum sambil membaca ayat al-Quran. Pada suatu hari Sayyidina Ali Ra masuk ke rumahnya dan mendengar bahwa Sayyidah Fatimah az-Zahra Ra tengah melantunkan ayat yang baru turun kepada Rasulullah SAW, Sayyidina Ali Ra dengan takjub bertanya Bagaimana kamu bisa mengetahuinya? Sayyidah Fatimah menjawab Putra kita Hasan hari ini membacakan ayat yang baru turun pada Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam kepadaku

اَللهُÙ…َّ صَÙ„ِّ عَÙ„َÙ‰ سَÙŠِّدِÙ†َا Ù…ُØ­َÙ…َّدٍ ÙˆَعَÙ„َÙ‰ آلِ سَÙŠِّدِÙ†َا Ù…ُØ­َÙ…َّدٍ 

salinan : Elsa Putrianah

Post a Comment

0 Comments